Alvi Hadi Sugondo berkata, wow khabar gembira bagi warga Lampung lagi, karena ada program rumah murah yang sangat terjangkau. Program ini dikeluarkan oleh kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dan diberlakukan serentak di seluruh Bank BTn d jalan Woltermonginsidi, di Kota Bandar Lampung.
Program rumah murah bagi warga Lampung merupakan kerjasama yang saling menguntungkan antara kementerian pekerjaan umum dengan pihak terkait, dan ini menimbulkan dampak yang sangat positif bagi pertumbuhan property di Lampung dan sekitarnya.
"Kita tahu bahwa rumah merupakan kebutuhan dasar setiap keluarga. Dan menjadi keharusan bagi kepala rumah tangga untuk memberikan rumah bagi keluarganya. Tapi harus diakui, biaya pembelian rumah sangat mahal, karena itu perlu kerja keras untuk membeli rumah" ujar Alvi Hadi Sugondo
Dengan adanya kerjasama ini maka akan menjadi kemudahan bagi banyak kepala rumah tangga yang berada di daerah lampung dan sekitarnya. Menurut Adi Anggono, pemerintah melaksanakan program rumah murah ini serentak di 18 daerah di seluruh Indonesia. Dan harapannya akan tercipta bukan hanya 1 juta rumah murah tapi 2 juta rumah yang bisa dibeli oleh warga Lampung ini.
"Mengapa program rumah ini menjadi sesuatu yang menggembirakan? Karena secara pembelian, sangat terjangkau dan pasti banyak kepala rumahtangga yang mampu, karena uang muka rumah tersebut hanya 1 % dari nilai rumah, dan suku bunganya 5% bisa dicicil selama 20 tahun" ujar Alvi Hadi Sugondo
Program rumah murah bagi warga Lampung memberikan angin segar yang pasti untuk mereka yang merindukan belum punya rumah sendiri, dan ini sudah dilaksanakan karena adanya bantuan dari pemerintahan melalui menteri pekerjaan umum.
Untuk masa yang akan datang,Lampung dan para pihak terkait terus menggelontorkan program-program terbaiknya untuk warga dan yang jelas bisa dijangkau oleh warganya. Kita tunggu saja apa gebrakan selanjutnya dari kota Lampung ini.
1 Tanggapan untuk "ALVI HADI SUGONDO "RUMAH MURAH DP CUMA 1% DARI HARGA RUMAH DI LAMPUNG, BURUAN BORONG RUMAH SEKARANG""
Rumah murah impian semua orang, ayo beli rumah, dijamin menjadi keputusan paling tepat sepanjang hidup
Posting Komentar